Hari Ini, Lomba Panjat Pinang Digelar di Lapangan Balai Adat Kuala Tungkal

Iklan
Hari Ini, Lomba Panjat Pinang Digelar di Lapangan Balai Adat  Kuala Tungkal
Hari Ini, Lomba Panjat Pinang Digelar di Lapangan Balai Adat Kuala Tungkal

Sapajambe. Kuala Tungkal. Menyemarakkan hari Jadi Kabupaten Tanjung Jabung barat dan hari kemerdekaan Indonesia, Pemerintah Daerah Kabupaten Tanjung Jabung Barat melalui Dinas Pariwisata Pemuda Dan olahraga (Disparpora) mengadakan lomba panjat Pinang, Rabu (15/8/2019) di balai adat, kuala tungkal.

Rencananya 54 batang pohon pinang akan berdiri di lapangan balai adat,Masing-masing pinang berhadiah jutaan rupiah. Lomba Panjat Pinang ini akan dimulai pukul 13.00 WIB.

Sekretaris Panitia HUT Dianda Putra saat ditemui di ruang kerjanya mengatakan Sebanyak 54 batang pohon pinang telah disiapkan untuk pertandingan Panjat Pinang.

‚¬Å“Kegiatan akan diselenggarakan pada hari Kamis tanggal 15 Agusutus 2019, di lapangan Balai Adat Kuala Tungkal, kita sudah siapkan 54 batang pinang" ujar dianda

Dianda menjelaskan pohon pinang dengan ketinggian sekitar 6,5 meter itu akan di hias dengan berbagai hadiah menarik"jelasnya

Dianda mengajak seluruh masyarakat, Kabupaten Tanjabbarat untuk datang beramai-ramai menyaksikan, sekaligus dapat mendaftarkan diri di lomba panjat pingang" pungkasnya

Iklan